Perkembangan internet pada 5 tahun teerakhir ini berkembang dengan sangat pesat. Tidak hanya di negara maju saja tetpi di negara berkembang seperti Indonesia juga mengalami perkembangan yang sangat signifikan jika di bandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya.
Faktor tersebut jug di sebabkan oleh semakin mudah, dan murahnya sebuah perangkat yang dapat di gunakan untuk berinternet ria. Jadi tidak asing lagi cukup banyak anak SD yang sudah dapat menggunakan internet dengan baik.
Tetapi perkembangan tersebut belum tentu berbanding lurus dengan penambahan kecepatan internet yang di sediakan oleh para provider layanan internet, sehingga saat ini sudah tidak asing lagi kata-kata “lemot” sering di ucapkan oleh para pengguna internet. Di tambah lagi jaringan di Indonesi yang tergolong cukup lemah jika di bandingkan dengan negara-negara lainnya.
Berhubungan dengan hal tersebut kali ini saya akan membagikan cara meningkatkan kecepatan internet pada komputer atau laptop.
Untuk lebih lengkapnya dapat di lakukan seperti langkah berikut ini :
1. Klik start menu, ketik RUN pada kotak pencarian.
2. Masuk ke menu RUN, lalu ketik “gpedit.msc” (tanpa tanda kutip), kemudian tekan enter atau klik ok.
3. Klik administrative Template seperti pada gambar berikut ini.
4. Pilih Network, kemudian double klik.
5. Double klik Qos Packet Scheduler
6. Double klik limit reservalbe bandwidth, maka akan muncul jendela limit reservalbe bandwidth Seting Bandwitdh Kemudian pada bagian setting rubah menjadi enabled, setelah itu pada bagian Bandwitdh limit Rubah menjadi 0% atau lihat gambar di bawah ini.
7. Kalau semua langkah di atas sudah selesai semua klik Apply kemudian klik Ok.
8. Langkah terakhir adalah restart computer anda, dan rasakan perbedaanya pada saat mengakses internet terutama saat mengunduh file.
Bagaimana? Sangat mudah bukan? Dengan langkah-langkah di atas kini anda dapat lebih menghemat waktu anda. Jadi bagi para netter yang mengerjakan tugas sekolah atau kuliah bisa secepatnya untuk pergi beristirahat anda mengerjakan tugas yang lainnya
0 komentar:
Posting Komentar